Pakistan Short Escape?? lanjutannya lagi..

Tak terasa selesai juga tugas di negara ini. Sebelum kembali ke Jakarta, di sempatkan dulu untuk jalan-jalan di Lahore. Lahore merupakan kota terbesar kedua di Pakistan setelah Karachi. Ibukota Provinsi Punjab ini terletak di tengah dataran Indus dan dekat dengan Sungai Ravi, sungai yang terbentang antara 2 negara India dan Pakistan. Lahore merupakan kota budaya… Read More Pakistan Short Escape?? lanjutannya lagi..